Mengenal Atmosper Bagi Penerbangan



LAPISAN ATMOSFER

1. OUTER ATMOSPHERE
Exosphere
                       Lapisan atmosfer luar dengan molekul-molekul gas sangat jarang mengarah ke hampa udara
                         Ketinggian 700 km-5000 km

2. INNER ATMOSPHERE
  •   Ionosphere ,   Lapisan di mana terdapat ionisasi udara karena reaksi fotokimia dan fotoelektrik yang disebabkan sinar radisai ultra violet.Ketinggian 80 km-700 km
  • Stratosphere,  Lapisan di mana tidak ada unsur-unsur cuaca, tidak ada uap air, tidak ada awan. Ketinggian 11 km-80 k
  • Troposphere, Lapisan yang mengandung unsur-unsur cuaca (angin, hujan, temperatur berubah-ubah).Ketinggian 0 km-11 km. Tropopause adalah lapisan peralihan troposphere dan stratosphere

Ketinggian Atmosfir yang penting untuk kesehatan penerbangan :

  • Mulai tanda-tanda hypoxia : 4 km (13,123 ft) 
  • Hypoxia berat : 7 km ( 23.000 ft) 
  • Embolism atau cairan tubuh : 20 km ( 65.000 ft)Mendidih ( Amstrong line ) 
  • Batas navigasi aerodinamik : 60 – 80 km 
  • Batas antara atmosphere dan : 100 km (308.000 ft)Ruang angkasa 
  • Batas dari atmosphere efektif : 150 - 200 km mekanik


KOMPOSISI UDARA KONSTAN DALAM %


JENIS GAS
KONSENTRASI (%)
Nitrogen
78,084
Oksigen
20,946
Argon
0,934
Neon
0,001818
Helium
0,000524
Krypton
0,000114
Xenon
0,000087
Hidrogen
0,00005
Amonia
0 to Trace



KOMPOSISI UDARA PADA KETINGGIAN


0 ft : 760 mmHg
18.000 ft : 380 mmHg
34.000 ft : 187 mmHg N2, O2, CO2, H20
40.000 ft : 140 mmHg
50.000 ft : 87 mmHg CO2, H2O





HUKUM-HUKUM GAS


Hukum
Rumus
Pernyataan
Kepentingan Fisiologi
HUKUM BOYLE
P1.V1 = P2.V2
Pada temperature tetap, volume gas berbanding terbalik dengan tekanan partial gas tersebut.


Gas yang terperangkap dalam tubuh
HUKUM DALTON
Ptot = P1 + P2 + P3 … Pn


Tekanan total dari campuran gas = jumlah tekanan partial dari masing-masing gas
Hipoksia
HUKUM HENRY
P1.T2 = P2.T1


Jumlah gas yang larut adalah berbanding langsung dengan tekanan partial gas tersebut dipermukaan larutan
Pertukaran gas dalam tubuh
HUKUM CHARLES
P1.T1 = P2.T1
Tekanan gas berbanding langsung dengan temperature gas tersebut (pada volume tetap)
Penyimpanan O2 dalam tabung
Difusi gas-gas


Gas akan berdiffusi dari daerah dengan kosentrasi (tekanan) tinggi ke daerah dengan kosentrasi (tekanan) rendah
Pengangkutan gas dalam tubuh ( O2 dan CO2 )


0 comments:

Post a Comment

Terima Kasih Ps Frens komentarmu sangat berarti bagi kemajuan dan keselamatan Penerbangan Indonesia."shArE aND think IT diFFerent"

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More